Labels: ,

PPC (Pay Per Click)

Usaha lain dimana kita hanya berdiam diri, namun uang mengalir ke kantong kita adalah bisnis PPC atau pay per click. Bagaimana cara kerjanya? dan apa yang dibutuhkan? Kita hanya perlu mempunyai sebuah blog atau website dan mendaftar di perusahaan PPC. Setelah mendaftar, maka kita akan diberikan fitur untuk memasang iklan di blog/website milik kita, dimana setiap iklan yang di klik oleh pengunjuang, kita akan diberikan komisi/bayaran. Pendapatan lain adalah sistem referal/anak buah. Dimana ketika seseorang mendaftar di perusahaan PPC melalui link kita, maka kita akan mendapat penghasilan tambahan, setiap kali iklan referal kita di klik oleh pengunjung. Mudah bukan? memang awalnya kita perlu berusaha terlebih dahulu membangun sebuah website\blogger sampai ramai dikunjungi. Tidak ada orang sukses tanpa usaha. Jadi bagi yang berminat bisnis yang satu ini, bisa mencoba PPC.

PPC juga terbagi menjadi 2 jenis :


PPC Internasional
Syarat mengikuti PPC ini adalah, memiliki website atau blog yang berbahasa inggris. Maka dari itu, tidak banyak orang indonesia yang mengikuti perusahaan PPC internasional. Hanya orang tertentu yang memiliki skill dalam bahasa inggris yang sering mengikuti PPC internasional. Contoh PPC internasional : google adsense


PPC Lokal
PPC lokal adalah perusahaan yang paling banyak diikuti blogger indonesia, terlebih yang hanya bisa menulis artikel/mempunyai blog dalam bahasa lokal (indonesia), seperti saya ini. Contoh PPC dari indonesia : kumpulblogger

Berikut ini salah satu PPC yang saya ikuti :

Kumpulblogger
Iklan yang disediakan kumpulblogger terdiri dari 2 jenis, iklan text dan mini banner, untuk tiap 1 klik, kita mendapat uang sebanyak Rp. 300, dan 1 klik iklan mini banner Rp. 350. Untuk cara daftar di kumpulblogger silahkan Baca selengkapnya...



Kata kunci : Kerja online pay per click, kerja online PPC, PPC bisnis online, bisnis online PPC, PPC indonesia.

0 comments:

Post a Comment